SMK Yasmida Ambarawa merupakan salah satu sekolah yang mendorong siswa/i nya untuk berfikir jangan hanya di lingkup sekolah, namun harus berfikir secara rasional dan luas. Salah satu metode yang diajarkan adalah dengan berkunjung ke tempat-tempat yang memang sesuai dengan kompetensi keahlian nya. Dengan mereka melihat langsung di industri, diharapkan mereka memiliki wawasan dan juga pengalaman yang lebih di kejuruan mereka masing-masing.
Pada kesempatan kali ini Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi (TJKT) SMK Yasmida Ambarawa berkunjung ke salah satu PT yang bergerak di bidang internet dan jaringan, yaitu PT Telkom yang berada di Bandung.
Saat berkunjung, mereka di beri wawasan oleh orang-orang yang sudah berpengalaman dibidangnya, mereka juga bisa bertanya langsung mengenai peralatan ataupun materi kepada orang – orang yang berpengalaman.
#kunjunganindustri #KI #kismkyasmida #kunjunganindustrismkyasmida
#pttelkom #telkombandung #jaringan #komputer #tkjsmkyasmida #tjkt #tkj #industribandung #tjktsmkyasmida
#smkyasmidawae #smkyasmida #terdepandalamteknologi #smkpk #smkpusatkeunggulan #Mitrasdudi #Vokasi #VokasiKuat #MenguatkanIndonesia #SMKBisa #SMKHebat #MitraVokasi #SMKcakapdigital #SMKCakapDigital2022 #pringsewukotapendidikan #pringsewunese